Story From The Darkness adalah kumpulan cerita yang berfokus pada berbagai peristiwa misterius dan menakutkan yang dialami oleh karakter yang berbeda. Setiap cerita pendek dalam komik ini menawarkan sudut pandang yang unik tentang sisi gelap kehidupan, legenda urban, dan kehadiran entitas supranatural. Salah satu cerita yang diketahui dari komik ini adalah tentang sekelompok siswa, termasuk …
Saat Dougen mengamuk dan memerintahkan siswa kelas khusus untuk merusak sekolah, seorang perempuan cantik yang misterius menghentikan ulahnya! Siapakah orang itu? Dia juga mengusulkan agar SMA Aidane mengadakan pemilihan ketua komite siswa! Lalu siapa yang akan menjadi kandidatnya? Dougen... dan Hanako!?
Hanako Suzuki dan Tarou Suzuki adalah dua orang siswa SMA swasta elite. Karena penampilan dan prestasi mereka yang biasa saja, mereka sama sekali tidak menonjol. Tapi saat mereka menyaksikan murid yang mendapat nilai jelek ditindas oleh sekelompok murid pintar, mereka pun memutuskan untuk mengubah penampilan mereka dan sekaligus mengubah sistem penindasan yang kejam di sekolah itu!
Hanako dan Tarou berselisih pendapat mengenai Dougen. Apakah hubungan Hanako dan Tarou hanyalah teman, ataukah ada cinta di antara mereka? Sementara itu, ketika soal ujian yang hilang tiba-tiba ada di tangan Hanako, Tarou berusaha membuktikan bahwa Hanako tak bersalah dan dia telah dijebak